Jumat, 16 April 2010
SuarA BioLA
Busur penggesek biola terdiri atas rambut2 ekor kuda yang diregang dengan rangka kayu ringan. Rambut2 ini dilapisi dengan bahan kering dan lengket yang disebut rosin (damar). Ketika busur, dawai ikut tertarik ke salah satu sisi tertentu.
Dawai menegang dan tiba-tiba tergelincir lepas dari busur, yang mengakibatkan dawai menggetar dan menata diri kembali ke posisi lurus. Kemudian dawai akan melekat kembali ke rambut busur dan ikut tertarik ke sisi tertentu.
Proses penarikan dan penggelinciran ini berulang sangat cepat sehingga menyebabkan dawai berosilasi (bergetar) maju mundur pada frekuensi getaran alaminuya (frekuensi resonansi)
Dawai menegang dan tiba-tiba tergelincir lepas dari busur, yang mengakibatkan dawai menggetar dan menata diri kembali ke posisi lurus. Kemudian dawai akan melekat kembali ke rambut busur dan ikut tertarik ke sisi tertentu.
Proses penarikan dan penggelinciran ini berulang sangat cepat sehingga menyebabkan dawai berosilasi (bergetar) maju mundur pada frekuensi getaran alaminuya (frekuensi resonansi)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar